SMP Negeri 3 Pandeglang, mengadakan kegiatan beberapa festival untuk para peserta didiknya. Hal itu terlihat, dengan digelarnya beberapa festival untuk terus mengasah peserta didik baik dari segi akademik, maupun non akademik.
Sekolah dengan jargon Yumaga (Pahlawan Yusuf Martadilaga,red) ini, merancang agenda tahunan yang dilaksanakan di sekolah melalui kegiatan Gebyar Yumaga sebagai momentum dies natalis sekolah pada tanggal 6-11 Februari 2023.
Editor : D. Sudrajat