PRESIDEN Trump mengancam menerapkan tarif $500 milyar produk impor asal China, setara dengan hampir keseluruhan impor China yang masuk ke AS tahun 2017. Meski belum terjadi, dampaknya mulai terasa di kompleks pelabuhan terbesar AS di Los Angeles dan Long Beach, tempat masuk produk impor asal China.

Redaktur : D. Sudrajat
Sumber : VOA Indonesia